Cincin merupakan salah satu perhiasan yang paling banyak penggemarnya. Selain dapat digunakan untuk kegiatan sehari- hari, cincin juga dapat digunakan untuk simbol ikatan suci, baik itu pertunangan maupun pernikahan. Karena cincin dapat menyimbolkan suatu ikatan yang abadi yang merupakan harapan dari setiap pasangan.
Berbagai model cincin tunangan tersedia di pasaran. Mulai dari yang biasa saja sampai yang luar biasa. Cincin berlian merupakan cincin yang dapat dijadikan sebagai cincin lamaran yang sangat indah untuk hari bersejarah Anda.
Dengan menggunakan cincin berlian di hari pertunangan, maka akan menambah kecantikan penampilan Anda. Walaupun Anda memilih model sederhana pun, tetapi dengan pancara kilauan berlian yang indah dapat menjadikan tampilan Anda menjadi elegan dan juga terkesan mewah. Dengan pilihan model yang sesuai dengan kebutuhan dan keinginan Anda.
Berbagai model cincin pertunangan
Cincin Tunangan bergaya klasik
Cincin tunangan maupun cincin nikah ini bisa dikategorikan sebagai cincin minimalis yang bisa Anda temukan di hamper semua gerai perhiasan. Klasik dalam kontek ini juga dapat diartikan tidak membosankan, fleksibel, everlasting, dan it works dengan berbagai jenis batu permata yang berbeda. Tidak hanya itu, cincin lamaran bergaya klasik umumnya sangat mudah dipadu-padankan dengan cincin berlian lainnya, from vintage to contemporary.
Cincin pertunangan Solitaire
Cincin berlian klasik dan jadi salah satu yang terpopuler hingga saat ini. Cincin solitaire adalah cincin batu tunggal, dimana konsep desainnya adalah untuk memusatkan perhatian pada kilau batu berlian di tengahnya. Memilih cincin solitaire artinya semua tentang batu berlian yang tersemat di cincin tersebut.
Oleh karena itu berinvestasi pada batu berlian berkualitas adalah kuncinya. Perhatikan cabang- cabnagnya, bagaimana batu berlian tersebut tersemat di atas ring, apakah itu enam cabang, atau empat cabnag, ini bisa jadi fitur pembeda dalam menentukan solitaire setting.
Twist ring
Twist ring adalah cincin pertunangan, maupun cincin pernikahan yang cukup populer beberapa tahun belakangan ini dan menjadi salah satu cincin tunangan stylish yang bisa dijadikan aksesoris fashion. Twist ring juga jadi cara sempurna untuk menghadirkan inovasi kontemporer pada desain solitaire.
Celina Cincin Tunangan Unik Miss Mondial
Ada salah satu rekomendasi cincin tunangan unik yang bisa Anda jadikan pilihan untuk melambangkan Love & Happiness yaitu cincin tunangan Celina. Cincin ini adalah salah satu koleksi cincin terbaik Miss Mondial yang dilengkapi dengan berlian MEC Ultimate. Miss Mondial MEC Ultimate merupakan berlian berkualitas tinggi yang memiliki 49 parameter dengan tambahan sertifikasi Light Performance.
Berlian MEC Ultimate disertifikasi oleh GIA serta diukur dan di-grade berdasarkan 4 individual parameter Light Performance: Brilliance, Sparkle, Fire, dan Light Symmetry yang menghasilkan grade Light Performance.
Light Performance adalah sebuah penilaian terpisah dari sertifikasi GIA (Gemological Institute of America), pengukur kualitas kilau berlian asli berdasarkan interaksi berlian tersebut dengan cahaya, Light Performance sendiri merupakan penilaian yang dilakukan oleh Sarine Technology Lab, innovator pertama didunia dengan gabungan gemologi dan teknologi Al (Artificial Intelligence) untuk menilai kualitas berlian. Dapat dikatakan ini adalah cara terlengkap dan akurat untuk menentukan kualitas visual dan karakteristis unik berlian.
Celina merupakan cincin tunangan dengan model twist yang terbuat dari emas putih. Dibagian tengah cincin tersemat satu butir berlian MEC Ultimate 2,450 gram. Potongan sangat ideal pada berlian di cincin Celina dapat merefleksikan cahaya maksimum. Model twist yang unik menunjukkan kekuatan dan estetika setiap wanita.
Jika Anda tertarik untuk memiliki cincin ini sebagai cincin yang digunakan untuk acara pertunangan. Anda dapat mengunjungi toko perhiasan Mondial & Miss Mondial Jeweler.